• About
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
Saturday, January 23, 2021
  • Home
  • Liga
    • Liga Indonesia
    • Liga Inggris
    • Liga Italia
    • Liga Spanyol
    • Liga Champions
  • Entertainment
  • International
  • Timnas
  • Prediksi
  • Live Score
No Result
View All Result
Berita Sepak Bola Terbaru
Advertisement
  • Home
  • Liga
    • Liga Indonesia
    • Liga Inggris
    • Liga Italia
    • Liga Spanyol
    • Liga Champions
  • Entertainment
  • International
  • Timnas
  • Prediksi
  • Live Score
No Result
View All Result
Berita Sepak Bola Terbaru
No Result
View All Result
Home Liga Inggris

Dibantai Hotspur 6-1, Ini 5 Kekalahan Telak Lainnya Yang Pernah Didapatkan Oleh Manchester United

Arman by Arman
October 5, 2020
in Liga Inggris
0 0
0
Tottenham vs MU 6-1
Share on FacebookShare on Twitter

Berita Bola – Kejutan terjadi di pertandingan Premier League, dimana tuan rumah Manhester United dibantai oleh tim tamu, Tottenham Hotspur. Laga Manchester United vs Tottenham Hostpur di Stadion Old Trafford, Minggu (4/10/2020), menghasilkan 7 gol, dengan skor akhir 1-6.

Man United, yang bermain dengan 10 pemain sejak menit ke-28, hanya mampu menciptakan satu gol, di babak pertama. Babak pertama pun ditutup dengan skor 4-1, tentu ini menjadi sejarah terburuk United sepanjang Liga Inggris. Sebagai pelatih yang pernah menangani Setan Merah, Mourinho tentu bangga bisa membawa timnya memenangkan laga tersebut.

Kekalahan 1-6 menghadapi Tottenham ini bukanlah kekalahan telak pertama yang pernah mereka dapatkan. Berikut 5 kekalahan telak yang pernah didapatkan oleh Manchester United di Liga Inggris, yang dikutip dari berbagai sumber berita bola :

BeritaTerkait

Chelsea Masih Berada di Persaingan Puncak Klasemen Liga Inggris

Klopp Memenangkan Penghargaan LMA

Tidak Ada Penyerahan Trofi di Tribun Pada Final Piala FA

1. Leicester City 5-3 Manchester United (21 September 2014)

Pertandingan yang berlangsung pada 6 tahun silam ini, menunjukkan kehebatan Leicester City yang kala itu berstatus sebagai tim promosi. Padahal, MU sempat unggul 0-2, namun sayangnya bisa dikejar oleh Leicester City dengan skor akhir 5-3.

2. Manchester United 1-6 Manchester City (23 Oktober 2011)

Ini merupakan laga yang paling terkenal dalam sejarah kelam Manchester United di pentas Premier League sejak 1992. Di depan penggemarnya sendiri, Setan Merah harus menyerah 1-6 dari rival sekotanya Manchester City. Dan kini hal tersebut terulang kembali, dimana mereka juga dibantai 1-6 oleh tim tamunya Tottenham Hotspur.

3. Chelsea 5-0 Manchester United (3 Oktober 2000)

Setelah menjalani musim dengan mengemas 29 laga tanpa kekalahan, rekor tersebut harus dipatahkan oleh Chelsea di Stamford Bridge. Gus Poyet mencetak gol pertama The Blues hanya dalam waktu 27 detik.

4. Newcastle United 5-0 Manchester United (20 Oktober 1996)

Meskipun mampu menjuarai musim 1996/1997, di tengah perjalanan menuju kampiun tersebut Red Devils merasakan pembantaian di Saint James Park oleh Newcatsle dengan skor telak 5-0, tanpa balas.

5. Southampton 6-3 Manchester United (26 Oktober 1996)

Lagi-lagi masih di tahun yang sama (1996), setelah satu pekan dibantai 5 gol tanpa balas oleh Newcastle, kini tim asuhan Sir Alex Ferguson pada saat ini harus menelan kekalahan pahit usai dibobol 6 gol di kandang Southampton.

5 kekalahan telak Manchester United di Liga Inggris

Hal unik terjadi setelah laga di mana Fergie menyalahkan jersey yang dipakai MU dalam pertandingan tersebut karena dinilai tidak identik dengan Setan Merah.

Dalam 5 laga terburuk yang pernah didapatkan oleh Setan Merah, laga tadi malam menjadi laga yang paling pahit mereka rasakan tentunya. Kekalahan 6-1 terulang kembali sejak 9 tahun yang lalu dihadapan para pendukungnya sendiri, di Old Trafford.

Tags: Liga InggrisManchester UnitedTottenham Hotspur
loading...
ADVERTISEMENT
Next Post
Persebaya Meminta PT LIB Mengeluarkan Standar Protokol Kesehatan

Persebaya Meminta PT LIB Mengeluarkan Standar Protokol Kesehatan

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Shin-Tae-yong pelatih timnas Indonesia

Daftar Pelatih Timnas Indonesia Dari Masa Ke Masa

January 18, 2020
Football5Star mengadakan kuis bola 2019 berhadiah secara gratis

Kuis Bola 2019 Berhadiah Di F5S

June 27, 2019
Daftar situs berita bola populer di Indonesia

5 Situs Berita Bola Populer Di Indonesia

June 24, 2020
Link live streaming persebaya vs persipura

Link Live Streaming Persebaya vs Persipura

March 13, 2020
situs prediksi bola terbaik di indonesia

Situs Prediksi Bola Dengan Fitur Terlengkap dan Terupdate

August 31, 2020
Football5Star mengadakan kuis bola 2019 berhadiah secara gratis

Kuis Bola 2019 Berhadiah Di F5S

8
Berapa Kekayaan Lionel Messi

Apa Saja Kekayaan Bersih Lionel Messi? Ini Yang Perlu Anda Ketahui

2
Jurgen Klop Senang liverpool Juara

Klopp Mengungkapkan Kekosongan Perasaannya Setelah Kemenangan Gelar Liverpool

2
Prediksi Stade Brestois vs Olympique Marseille

Prediksi Stade Brestois vs Olympique Marseille

1
situs prediksi bola terbaik di indonesia

Situs Prediksi Bola Dengan Fitur Terlengkap dan Terupdate

1
Gelandang Arema FC Beralih Profesi Sebagai Calon TNI AU

Gelandang Arema FC Beralih Profesi Sebagai Calon TNI AU

January 22, 2021
Ini Tanggapan Pemain Asing Indonesia Mengenai Liga 1 2020

Ini Tanggapan Pemain Asing Indonesia Mengenai Liga 1 2020

January 21, 2021
Roberts - Bulan Agustus Waktu Yang Tepat Memulai Liga 1 2021

Robert : Bulan Agustus Waktu Yang Tepat Memulai Liga 1 2021

January 20, 2021
Secepatnya Marco Simic Ingin Hengkang Dari Persija Jakarta

Secepatnya Marco Simic Ingin Hengkang Dari Persija Jakarta

January 19, 2021
Liga Malaysia Menjadi Pilihan Pemain Indonesia Ditengah Pandemi

Liga Super Malaysia Menjadi Pilihan Pemain Indonesia Ditengah Pandemi

January 18, 2021

Artikel Terbaru

Gelandang Arema FC Beralih Profesi Sebagai Calon TNI AU

Gelandang Arema FC Beralih Profesi Sebagai Calon TNI AU

January 22, 2021
Ini Tanggapan Pemain Asing Indonesia Mengenai Liga 1 2020

Ini Tanggapan Pemain Asing Indonesia Mengenai Liga 1 2020

January 21, 2021
Roberts - Bulan Agustus Waktu Yang Tepat Memulai Liga 1 2021

Robert : Bulan Agustus Waktu Yang Tepat Memulai Liga 1 2021

January 20, 2021
Secepatnya Marco Simic Ingin Hengkang Dari Persija Jakarta

Secepatnya Marco Simic Ingin Hengkang Dari Persija Jakarta

January 19, 2021
Liga Malaysia Menjadi Pilihan Pemain Indonesia Ditengah Pandemi

Liga Super Malaysia Menjadi Pilihan Pemain Indonesia Ditengah Pandemi

January 18, 2021

Copyrights © 2020 Berita Bola Terbaru bola.loaxgogreen.com – All Rights Reserved.

No Result
View All Result
  • Home
  • Liga
    • Liga Indonesia
    • Liga Inggris
    • Liga Italia
    • Liga Spanyol
    • Liga Champions
  • Entertainment
  • International
  • Timnas
  • Prediksi
  • Live Score

© 2018 Berita Bola - All Rights Reserved.

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In